Analisis Penerimaan Fintech Lending dengan Pendekatan TAM (Technology Acceptance Model) di Kota XYZ

Rana Atikah Ardlianti, RAA and Dianda Aryntya Firia Ferlania, DAFF (2023) Analisis Penerimaan Fintech Lending dengan Pendekatan TAM (Technology Acceptance Model) di Kota XYZ. Jurnal Logistica, 2 (1). pp. 24-29. ISSN 2964-3244

[img] Text
24-29_Analisis+Penerimaan+Fintech+Lending_Rana+Atikah+Ardlianti.pdf

Download (494kB)
Official URL: https://journal.iteba.ac.id/index.php/logistica/ar...

Abstraksi

Abstrak Fintech merupakan sebuah industri keuangan yang menciptakan layanan keuangan dengan sistem yang lebih efisien dan merupakan terobosan baru dalam industri keuangan dimana sistem akan dapat bekerja lebih cepat dan juga tepat. Ada 3 kategori fintech, salah satunya yaitu Peer-to-peer Landing atau lebih dikenal fintech lending adalah yang paling banyak digunakan dan sudah berizin OJK. Namun kenyataannya masih banyak ditemukan masyarakat yang belum bisa memahami dengan baik cara menggunakan fintech lending. Maka dari itu dilakukanlah penelitian untuk mengetahui pengaruh variabel – variabel terhadap penggunaan teknologi dengan menerapkan metode TAM. Penelitian ini juga melibatkan 51 responden, lalu untuk seluruh variabel yang sudah terdata kemudian dibentuk menjadi model konseptual dan diolah menggunakan perangkat lunak SmartPLS 3.0. Hasil yang didapat adalah variabel yang berpengaruh terhadap variabel “use” adalah variabel “attitude” dan didukung variabel – variabel luarnya (eksogen) yaitu perceived usefulness dan perceived ease of use. Hasil akhir dari penelitian ini adalah responden sudah merasakan kemudahan dari pemakaian aplikasi fintech lending. Kata kunci: Teknologi, Fintech, Fintech Lending, TAM

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Teknologi, Fintech, Fintech Lending, TAM
Subjects: Fakultas Sains, Teknologi dan Pendidikan > HD Industries. Land use. Labor
Divisions: Fakultas Sains, Teknologi dan Pendidikan
Depositing User: Dosen Ardlianti Rana Atikah
Date Deposited: 09 Jan 2024 06:40
Last Modified: 09 Jan 2024 06:40
URI: http://repository.umla.ac.id/id/eprint/3566

Actions (login required)

View Item View Item