Pemberdayaan Kader Berbasis Budaya (Bagi Kader Kesehatan Jiwa)

Arifal, Aris (2023) Pemberdayaan Kader Berbasis Budaya (Bagi Kader Kesehatan Jiwa). Universitas Muhammadiyah Lamongan, Universitas Muhammadiyah Lamongan.

[img] Text
Modul Pemberdayaan Kader .pdf

Download (850kB)
Official URL: http://repository.umla.ac.id/cgi/users/home?screen...

Abstraksi

Masalah kesehatan mental dan psikososial memiliki proporsi yang signifikan dari populasi masyarakat di dunia (United Nations. Department of Economic and Social Affairs & Disability, 2022). Deteksi dini dan pengobatan yang efektif diperlukan untuk mengurangi gejala gangguan kesehatan mental dan meningkatkan fungsi pendidikan dan psikososial pada orang dengan gangguan kesehatan mental di masyarakat (Auerbach et al., 2016). Deteksi dini merupakan suatu upaya untuk mengenali kondisi kesehatan mental menjadi terganggu atau tidak sehat secara dini. (Keliat, et al 2011). Beberapa penelitian tentang deteksi dini kesehatan mental dilakukan oleh penyedia layanan kesehatan mental (Salvador-carulla et al., 2021), namun belum ada penelitian deteksi dini kesehatan mental melalui pemberdayaan kader kesehatan jiwa yang dikaitkan dengan budaya di masyarakat. Termasuk model pemberdayaan kader berbasis budaya belum dikembangkan dan pengaruhnya untuk meningkatkan kemampuan kader dalam melakukan deteksi dini gangguan jiwa di komunitas.

Item Type: Other
Subjects: Fakultas Ilmu Kesehatan > S1 Keperawatan
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan
Depositing User: Arifal Aris aris
Date Deposited: 07 Sep 2023 10:14
Last Modified: 07 Sep 2023 10:14
URI: http://repository.umla.ac.id/id/eprint/3427

Actions (login required)

View Item View Item